image
TPID Nilai Lelang Hasil Pertanian Efektiv Tingkatkan Harga

13 April 2016 2620 Viewed

Medan FM - Tim Pengendali Inflasi Daerah menilain bahwa program lelang hasil pertanian efektiv untuk menaikan harga komoditas pertanian di tingkat petani termasuk juga meningkatkan kesejahteraan petani.

Wakil ketua TPID Sumut, Difi Ahmad Johansyah mengatakan lelang hasil petanian sudah mulai diterapkan di daerah Siborong-borong kabupaten Tapanuli Utara untuk komoditas cabai merah. Hasil cabai merah petani dikumpulkan di suatu tempat dan pedagang diundang untuk menawar harga tertinggi. Meskipun dapat mengakibatkan naiknya harga di pasaran, namun menghitung inflasi harus mempertimbangkan dua aspek, yaitu daya beli masyarakat serta juga kesejahteraan petani.

Selain itu, Difi Ahmad Johansyah juga mengaku baru komoditas cabai merah yang dilelang dan cukup efektiv untuk mencegah jatuhnya harga di tingkat petani. (Tri Kurniawan/Medan)

TAGS:

Terhubung dengan kami

@963MedanFM
Get it on Google Play

Hubungi kami

Telepon+6261 6622 628 (Kantor)
+6261 6612 986 (Studio)
Mobile, Whatsapp, Line+62819 88 9630
LokasiJl. Pembangunan I No. 6
Krakatau, Medan - 20238